24 Juli 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya
Halo sahabat data,
Senin (24/7/2023) Mukti Riadi, SST., M.Si. beserta Tim telah melaksanakan Sosialisasi Aplikasi BANGGA OKU (Perkembangan Harga Komoditas OKU) kepada Pemerintah Daerah OKU. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Bagian Ekonomi Setda OKU yang dihadiri langsung oleh Asisten II Setda OKU Hasan HD, turut hadir Kepala Bidang Perekonomian dan SDA Bappelitbangda OKU beserta staf.
Berita Terkait
Uji Coba Aplikasi Bangga OKU Bersama Bidang Perekonomian Pemkab OKU
Kepala BPS: Kita Patut Bangga dengan IPM OKU
BPS Kabupaten OKU Mengikuti Sosialisasi PER-5/PB/2024 Di KPPN Baturaja
Sosialisasi Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Dari Samsat Baturaja dan Jasa Raharja Kabupaten OKU
Sosialisasi Sensus Penduduk 2020 oleh DWP BPS Kabupaten OKU dan Tim Mako SP2020
Koordinasi EPPS BPS Kabupaten OKU Dan Dinas Kesehatan Kabupaten OKU
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering UluJl. Dr. Moh. Hatta No. 987A Kel. Kemala Raja Kec. Baturaja Timur Kab. Ogan Komering UluTelp (0735) 320259
Faks (0735) 320259
Email : bps1601@bps.go.id