7 Februari 2024 | Kegiatan Statistik
Rabu (07/02/2024), BPS Kabupaten OKU melalui tim Diseminasi dan Layanan Statistik mengikuti pelatihan penyusunan Statistik Indonesia dan Daerah Dalam Angka Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh BPS Republik Indonesia secara daring.
Dalam agenda ini, tim Diseminasi BPS pusat menjelaskan beberapa hal terkait pedoman penyusunan publikasi Daerah Dalam Angka serta teknis penggunaan website SIMDASI.
Berita Terkait
FGD 2024: Evaluasi Penyusunan Publikasi Ogan Komering Ulu Dalam Angka 2024
Sosialisasi Penyusunan Laporan Keuangan UAKPA Tahun Anggaran 2023
FGD Pembinaan Statistik Sektoral Tahun 2024
Selamat Hari Sosial Media Indonesia 2024.
Upacara Perayaan HUT Otonomi Daerah Kabupaten OKU Tahun 2024
Rapat Koordinasi Pembahasan Pengendalian Inflasi di Daerah Tahun 2024
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering UluJl. Dr. Moh. Hatta No. 987A Kel. Kemala Raja Kec. Baturaja Timur Kab. Ogan Komering UluTelp (0735) 320259
Faks (0735) 320259
Email : bps1601@bps.go.id
Tentang Kami