7 Maret 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Rabu (06/03/2024), BPS Kabupaten OKU
mendapatkan kunjungan dari salah satu brand kosmetik halal yang namanya sudah
terkenal di Industri kosmetik, yaitu Wardah. Tujuan dari diadakannya
kunjungan ini yaitu workshop atau beauty class. Beauty class merupakah salah satu kegiatan yang
diselenggarakan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga penampilan diri ketika
berada di lingkungan kerja.
Acara tersebut dimulai pada pukul 10.00
WIB di pandu oleh pihak Wardah diwakili oleh Tim Promosi Wardah
dan anggota DWP BPS Kabupaten OKU. Pada awal acara dibuka dengan pengenalan
brand oleh pihak Wardah dan dilanjutkan dengan sesi praktik atau inti dari
acara. Pihak Warda memandu kegiatan tersebut dan diikuti oleh seluruh peserta.
Peserta diajarkan mengenai bagaiamana cara menggunakan make up yang baik sesuai
dengan teknik yang sebagaimana mestinya .
Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat memberikan ilmu dan wawasan mengenai
cara menjaga penampilan diri,serta meningkatkan kepercayaan diri dalam menunjang performa kinerja Pelayanan BPS Kabupaten OKU.
Berita Terkait
Koordinasi Dan konsolidasi EPSS BPS Kabupaten OKU Bersama Dinas Pertanian Kabupaten OKU
Audiensi Pertumbuhan Ekonomi dan IPH 2024 BPS Kabupaten OKU Bersama Sekda OKU
Berbagi Sembako, Takjil dan Buka Bersama BPS Kabupaten OKU
Pembinaan Operator Desa Cantik Bersama BPS Kabupaten OKU
Rapat Pembahasan Capaian Target SDG's BPS Kabupaten OKU Bersama bappedalitbang Kabupaten OKU.
Undangan Webinar Pojok Statistik STAI Baturaja Bersama BPS Kabupaten OKU
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering UluJl. Dr. Moh. Hatta No. 987A Kel. Kemala Raja Kec. Baturaja Timur Kab. Ogan Komering UluTelp (0735) 320259
Faks (0735) 320259
Email : bps1601@bps.go.id
Tentang Kami