24 April 2025 | Kegiatan Statistik
Halo #SahabatData...
Kamis, 23 April 2025) Tim Statistik Distribusi Kabupaten OKU mengikuti Briefing Statistik Keuangan Tahun 2025. Kegiatan ini di laksanakan oleh BPS RI yang di ikuti oleh Ketua TIM Keuangan BPS Provinsi se-indonesia melalui zoom meeting dan perwakilan tim BPS Kabupaten/Kota Se-Indonesia. Kegiatan Statistik Keuangan yang terdiri dari Statistik Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Statistik Lembaga Keuangan (SLK), dan Statistik Keuangan Pemerintah Daerah (K-3), BPS akan melaksanakan kegiatan briefing selama 2 (dua) hari yaitu pada hari kamis (24 April 2025) dan Senin (28 April 2025).
Tujuan survei statistik keuangan yang dilakukan oleh BPS (Badan Pusat Statistik) adalah untuk mengumpulkan, menyusun, dan menyajikan data serta informasi yang berkaitan dengan kondisi keuangan di berbagai sektor, guna mendukung perumusan kebijakan ekonomi nasional. Survei ini mencakup berbagai aspek keuangan, tergantung jenis surveinya, bisa survei keuangan pemerintah, rumah tangga, perusahaan, atau sektor lainnya.
#bps1601
#cintadata
#datamencerdaskanbangsa
#se2026
#bpsokusemangatbaru
#suksesterdepan
Berita Terkait
Briefing Persiapan Pelaksanaan Lapangan Survei Statistik Keuangan Pemerintah Desa
Briefing Petugas Survei Harga Perdagangan Besar (SHPB) Tahun 2025
Briefing Persiapan Kegiatan Survei VHTL dan PDTW Tahun 2024
Briefing Survei Triwulanan Kegiatan Usaha (STKU) Triwulan I Tahun 2024
Briefing Persiapan Kegiatan Seruti TW IV 2024
Rapat Persiapan dan Evaluasi Statistik Distribusi Tahun 2025
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering UluJl. Dr. Moh. Hatta No. 987A Kel. Kemala Raja Kec. Baturaja Timur Kab. Ogan Komering UluTelp (0735) 320259
Faks (0735) 320259
Email : bps1601@bps.go.id