10 Januari 2024 | Kegiatan Statistik
Rabu (10 /01/2024) Anggota Tim Statistik sektoral BPS Kabupaten OKU mengikuti pelatihan pembina statistik sektoral dari tanggal 10-12 Januari 2024 dengan materi diantaranya Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS), Satu Data Indonesia (SDI), Sistem Statistik Nasional (SSN) , Proses Bisnis Statistij, Kualitas Data,dan Kelembagaan.
Diharapkan dengan adanya pelatihan ini mampu meningkatkan kappasitaa SDM BPS se- Sumatera Selatan sebagai pembina statistik sektoral,memberikan pemahaman tentang cara penyelenggaraan statistik sektoral berdasarkan domain EPSS. Kedepannya dapat membantu pemerintahan daerah dalam pembangunan dan pelaksanaan SDI guna mendukung SSN.
Berita Terkait
FGD Pembinaan Statistik Sektoral Tahun 2024
Overview Pelatihan Evaluasi Penyelenggaraan Statistic Sektoral (EPSS) tahap 2 tahun 20224
Pelatihan updating direktori usaha/perusahaan tahun 2024
Pelatihan Petugas Survei Karakteristik Usaha (SKU) Tahun 2024
Kerja Sama Lintas Sektoral dalam rangka Persiapan Penilaian Kabupaten Layak Anak (KLA) Tahun 2024.
Pelatihan Petugas Survei Ekonomi Pertanian (SEP) UTP Tahun 2024
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering UluJl. Dr. Moh. Hatta No. 987A Kel. Kemala Raja Kec. Baturaja Timur Kab. Ogan Komering UluTelp (0735) 320259
Faks (0735) 320259
Email : bps1601@bps.go.id
Tentang Kami